logo Kompas.id
NusantaraWarga Bandung Optimistis...
Iklan

Warga Bandung Optimistis Merdeka dari Covid-19

Semangat gotong royong menjadi modal sosial pendiri bangsa dalam mendeklarasikan kemerdekaan Indonesia 76 tahun lalu. Kini, semangat itu juga dibutuhkan lewat kolaborasi semua pihak untuk mengendalikan pandemi Covid-19.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6p4zX94MtYkLWvUCgFek0E_fITg=/1024x686/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F20210817TAM-01_1629194118.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Anak berusia 8 tahun, Siti Aulia (tengah), mengibarkan bendera Merah Putih di Tugu Simpang Lima, Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (17/8/2021). Siti datang bersama ayahnya, Mumu Mulyana (43), dalam peringatan detik-detik proklamasi.

BANDUNG, KOMPAS — Sejumlah warga Kota Bandung, Jawa Barat, menyuarakan optimisme pengendalian Covid-19 dalam peringatan HUT Ke-76 Republik Indonesia. Kolaborasi kerja semua pihak menjadi modal bangsa untuk merdeka dari pandemi Covid-19.

Untuk mencegah penularan Covid-19, kerumunan perayaan HUT Ke-76 RI di Jabar ditiadakan. Namun, warga tetap dapat mengikuti peringatan kemerdekaan. Di Bandung, misalnya, pengendara turun dari kendaraannya untuk menyanyikan lagu ”Indonesia Raya” sambil memberi hormat kepada bendera Merah Putih, Selasa (17/8/2021).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000