logo Kompas.id
NusantaraKebutuhan Rumah Sakit...
Iklan

Kebutuhan Rumah Sakit Meningkat, Kelancaran Pasokan Oksigen di Sumbar Dijaga

Pasokan oksigen medis untuk rumah sakit di Sumatera Barat masih memadai di tengah lonjakan kasus Covid-19. Meski demikian, pemakaian oksigen di sejumlah rumah sakit, termasuk di Kota Padang, semakin meningkat.

Oleh
YOLA SASTRA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wyGX6w77UkuosJr0Q-rkj5aqfQ0=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F6029ed49-17fb-407a-a67c-0f9b9c81d073_JPG.jpg
KOMPAS/YOLA SASTRA

Pegawai pabrik oksigen PT Asiana Gasindo di Padang, Sumatera Barat, memindahkan tabung oksigen yang sudah terisi, Minggu (11/7/2021). Produksi oksigen di perusahaan ini masih memadai untuk memenuhi kebutuhan oksigen delapan rumah sakit di Sumbar. Permintaan oksigen ke perusahaan meningkat dari normal 400-500 tabung (6 meter kubik) per hari menjadi 800 tabung per hari selama peningkatan kasus Covid-19.

PADANG, KOMPAS — Pasokan oksigen medis untuk rumah sakit di Sumatera Barat masih memadai di tengah peningkatan permintaan akibat lonjakan kasus Covid-19. Pemerintah Provinsi Sumbar juga berkomunikasi dengan enam penyuplai oksigen agar berkomitmen menjaga kelancaran suplai oksigen ke rumah sakit.

Wakil Gubernur Sumbar Audy Joinaldy di Padang, Minggu (11/7/2021), mengatakan, sejauh ini pasokan oksigen medis untuk rumah sakit di Sumbar masih memadai. Enam penyuplai oksigen juga sudah berkomitmen untuk membantu kelancaran pasokan oksigen ke rumah sakit di Sumbar.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000