logo Kompas.id
NusantaraKasus Masih Tinggi, Jalan...
Iklan

Kasus Masih Tinggi, Jalan Utama di Purwokerto Ditutup Total

Sejumlah ruas jalan utama di Purwokerto ditutup total untuk menekan potensi kerumunan. Kasus penularan Covid-19 yang masih tinggi di Banyumas perlu diwaspadai.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lgBtDqzhBtGAX0ZvHSsionOYOdg=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F32188a83-a709-4d8d-9978-667e14d00bf3_jpg.jpg
KOMPAS/WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO

Penutupan jalan di Simpang ACE Hardware di Jalan Jenderal Sudirman, Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Kamis (8/7/2021).

PURWOKERTO, KOMPAS — Temuan kasus positif Covid-19 di Kabupaten Banyumas yang  masih tinggi membuat jalan utama di Purwokerto ditutup total mulai Kamis (8/7/2021) hingga Selasa (20/7/2021) untuk mencegah kerumunan sehingga mengurangi risiko penularan. Pemerintah daerah juga mengimbau agar shalat Idul Adha dilaksanakan di rumah masing-masing.

”Data kemarin, 7 Juli, sebanyak 26 orang yang terkonfirmasi positif Covid-19 meninggal, hari sebelumnya ada 21 orang. Ini rekor tertinggi sepanjang Covid-19. Kasus positifnya juga tinggi. Hari ini ada 330 kasus aktif dan kemarin ada 389 kasus aktif,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Banyumas Sadiyanto di Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah, Kamis.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000