logo Kompas.id
NusantaraSulut Perbolehkan Pembelajaran...
Iklan

Sulut Perbolehkan Pembelajaran Tatap Muka

Pembelajaran tatap muka akan segera berlaku di semua sekolah di Sulawesi Utara. Selama ini, siswa tak terhindar dari risiko Covid-19 karena aktivitas di luar rumah selain di sekolah tetap berlangsung.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hYu_zec-hVp7gIFJqOU6UbtVic8=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2Fd7ad7486-326e-4da7-8501-6e765205a5e9_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Anak-anak anggota sekolah sepak bola beristirahat setelah bermain di Lapangan Sparta Tikala, Manado, Sulawesi Utara, Rabu (30/6/2021).

MANADO, KOMPAS — Pembelajaran tatap muka akan segera berlaku di semua sekolah dasar hingga menengah atas atau kejuruan, begitu pula sekolah luar biasa, di Sulawesi Utara. Pembelajaran jarak jauh selama setahun terakhir tak menghindarkan siswa dari paparan bahaya Covid-19 sebab aktivitas lain di luar rumah tetap berlangsung.

Gubernur Sulut Olly Dondokambey, Rabu (30/6/2021), mengumumkan, siswa di semua sekolah di 15 kota/kabupaten dapat kembali belajar di sekolah pada tahun ajaran 2021/2022. Pembelajaran tatap muka (PTM) akan dilaksanakan secara terbatas dengan tetap memprioritaskan kesehatan dan keselamatan siswa serta guru.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000