logo Kompas.id
NusantaraWarga Sipil Tertembak,...
Iklan

Warga Sipil Tertembak, Pemerintah Tegaskan Konsisten Jalankan Operasi Penegakan Hukum

Pemerintah menegaskan berkomitmen melindungi Papua dan rakyatnya. Salah satunya dengan tetap menyelenggarakan operasi penegakan hukum terhadap kelompok kriminal bersenjata. Pelaksanaan operasi itu terus dievaluasi.

Oleh
Kurnia Yunita Rahayu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Nu6i9qgzZrv46fwvISDdrrR7oQ8=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FIMG-20200914-WA0105_1600091636.jpg
DOKUMENTASI POLRES INTAN JAYA

Proses evakuasi Fatur Rahman, salah satu korban penembakan kelompok kriminal bersenjata di Kampung Mamba, Kabupaten Intan Jaya, Papua, Senin (14/9/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah dan aparat keamanan berkomitmen untuk melindungi warga sipil di Papua dan Papua Barat. Tertembaknya tujuh warga di Kabupaten Puncak, Papua, Kamis (3/6/2021) dan Jumat (4/6), tidak memengaruhi pelaksanaan operasi penegakan hukum yang selama ini berlangsung di sana.

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD dihubungi dari Jakarta, Sabtu (5/6/2021), mengatakan, pemerintah berkomitmen untuk melindungi Papua dan rakyatnya. Salah satunya dengan tetap menyelenggarakan operasi penegakan hukum terhadap kelompok kriminal bersenjata (KKB).

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000