logo Kompas.id
NusantaraEmpat Pejabat Pemkot Makassar ...
Iklan

Empat Pejabat Pemkot Makassar Ditangkap Terkait Narkoba

Kasus narkoba terjadi di lingkup Pemkot Makassar bahkan melibatkan pejabat. Wali Kota Makassar meminta pemeriksaan menyeluruh untuk membersihkan pemkot dari kemungkinan masih adanya oknum yang terlibat narkoba.

Oleh
RENY SRI AYU
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GxBSHVKZed-HhiuXYVT9p01T0iE=/1024x498/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FWhatsApp-Image-2021-04-19-at-7.05.40-PM_1618834177.jpeg
KOMPAS/I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Yusri Yunus memperlihatkan barang bukti narkoba hasil pengungkapan kasus oleh Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya, Senin (19/4/2021). Selama tiga pekan terakhir, polisi mengungkap enam kasus narkoba di DKI Jakarta.

MAKASSAR, KOMPAS — Empat pejabat Pemerintah Kota Makassar, Sulawesi Selatan, ditangkap aparat kepolisian terkait narkoba. Salah seorang di antaranya menjabat asisten dan tiga lainnya adalah kepala bagian.

Kepala Bidang Humas Polda Sulsel Kombes E Zulpan di Makassar, Sabtu (24/4/2021), mengatakan, sampai saat ini keempatnya masih dalam pemeriksaan. Pemeriksaan ini, antara lain, untuk mengungkap jaringan penjual dan orang lain yang mungkin terlibat.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000