logo Kompas.id
NusantaraVaksinasi Masif untuk Mengejar...
Iklan

Vaksinasi Masif untuk Mengejar Target Satu Tahun

Vaksinasi secara masif diharapkan dapat mengejar target penyuntikan vaksin Covid-19 terhadap 181,5 juta penduduk Indonesia dalam satu tahun. Vaksinasi kepada SDM kesehatan ditargetkan rampung akhir Februari 2021.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/h8tujzGOS6kZnBiLToQhr0PPZA4=/1024x692/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F20210203TAM-02_1612351285.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Sumber daya manusia (SDM) bidang kesehatan penerima vaksin Covid-19 berbaring di ruang kejadian ikutan pasca-imunisasi (KIPI) di Gedung Sasana Budaya Ganesa (Sabuga), Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (3/2/2021).

BANDUNG, KOMPAS — Vaksinasi secara masif diharapkan dapat mengejar target penyuntikan vaksin Covid-19 terhadap 181,5 juta penduduk Indonesia dalam satu tahun. Vaksinasi pada sumber daya manusia bidang kesehatan ditargetkan rampung akhir Februari.

Vaksinasi masif diikuti sekitar 1.500 SDM kesehatan se-Bandung Raya di Gedung Sasana Budaya Ganesa (Sabuga), Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (3/2/2021). Penyuntikan vaksin untuk 1.500 tenaga kesehatan lainnya akan dilakukan pada Kamis.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000