logo Kompas.id
NusantaraDua Desa di Kotawaringin Barat...
Iklan

Dua Desa di Kotawaringin Barat Terendam Banjir, Seluruh Warga Mengungsi

Dua desa di Kabupaten Kotawaringin Barat terendam banjir dengan ketinggian maksimal mencapai 3 meter. Seluruh rumah di dua desa itu terendam banjir dengan total 633 rumah.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 3 menit baca

PALANGKARAYA, KOMPAS — Dua desa di Kabupaten Kotawaringin Barat terendam banjir dengan ketinggian maksimal mencapai 3 meter. Semua rumah di dua desa itu terendam banjir dengan total 633 rumah. Seluruh warga mengungsi ke posko darurat atau ke rumah keluarga mereka yang jauh lebih aman dari banjir.

Banjir di Kabupaten Kotawaringin Barat sudah berlangsung selama satu bulan di tiga kecamatan, yakni Arut Selatan, Arut Utara, dan Kotawaringin Lama. Dari data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kotawaringin Barat, total terdapat 2.108 keluarga terdampak banjir di tiga kecamatan tersebut atau 4.720 orang.

Warga sudah memenuhi posko-posko darurat yang kami siapkan. Sebagian besar mengungsi ke rumah keluarga di daerah lain yang tidak terdampak banjir. (Reneli)

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000