logo Kompas.id
NusantaraAngka Reproduksi Covid-19 di...
Iklan

Angka Reproduksi Covid-19 di Papua Meningkat

Angka reproduksi efektif virus korona jenis baru atau Covid-19 di Provinsi Papua kembali meningkat di atas angka 1. Hal ini dipicu tingginya kasus pasien positif virus korona dalam sepekan terakhir.

Oleh
FABIO COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HkZMs0mmbLXZPHFHG05vQ0Sp6B8=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F20200513_101521_1589542667.jpg
KOMPAS/ FABIO MARIA LOPES COSTA

Tenaga kesehatan melaksanakan tes cepat bagi 246 sopir angkutan umum di halaman Kantor Bupati Jayapura, Papua, Rabu (13/5/2020).

JAYAPURA, KOMPAS — Angka reproduksi efektif virus korona jenis baru atau Covid-19 di Papua kembali meningkat setelah sepekan lalu menurun. Saat ini angka reproduksi naik dari 0,93 menjadi 1,15.

”Dari hasil perhitungan satgas terdapat 285 kasus positif Covid-19 dalam sepekan. Tingginya angka kasus pasien positif itu menyebabkan nilai reproduksi efektif (Rt) meningkat,” kata Juru Bicara Satuan Tugas Pengendalian,  Pencegahan, dan Penanganan Virus Korona Provinsi Papua Silwanus Sumule di Jayapura, Senin (8/6/2020).

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000