logo Kompas.id
NusantaraPilihan untuk Anak-anak...
Iklan

Pilihan untuk Anak-anak Pekerja Migran

Minim pilihan, fenomena pekerja migran bagi sebagian warga Nusa Tenggara Barat, kerap "diwariskan" sejak dari keluarganya. Keterbatasan ekonomi dan keahlian jadi penyebabnya.

Oleh
KHAERUL ANWAR
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Y51S3x7Srp_e1bB7Z9kFiVDMiJs=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F1e1ddf7d-0b24-434f-92b4-52550c934e33_jpg.jpg
KOMPAS/KHAERUL ANWAR

Siswa Jurusan Teknik Permesinan Sekolah Menengah Kejuruan Ondak Jaya, Desa Pringga Jurang. Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, Senin (21/10/2019), membersihkan mesin cetak batu bata, salah produk Teknologi Tepat Guna yang dibutuhkan kalangan pelaku industri rumahan.

Minim pilihan, fenomena pekerja migran bagi sebagian warga Nusa Tenggara Barat, kerap ”diwariskan” sejak dari keluarganya. Keterbatasan ekonomi dan keahlian jadi penyebabnya. Padahal, tanpa keahlian khusus, bekerja di luar negeri kerap bukan solusi terbaik. SMK Ondak Jaya di Desa Pringga Jurang, Kecamatan Montong Gading, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, ingin memutus kendala itu.

Abdul Salam (19) bersama empat temannya tengah membuka as ulir atas mesin bubut yang macet, karatan, dan tidak terawat. Diputar ke kanan-kiri, sebelum diberi pelumas untuk mengupas karat.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000