logo Kompas.id
MetropolitanPolisi Telusuri Dugaan...
Iklan

Polisi Telusuri Dugaan Perundungan di Sekolah

Dugaan perundungan yang melibatkan siswa Binus School Serpong mencuat di X. Polisi langsung memeriksa kasus ini.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI, FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XVSF4zS2hHGyHv4ru4Pxt90m6ew=/1024x579/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2021%2F09%2F30%2F20210930-OPINI-Merumuskan-Perundungan-sebagai-Kejahatan-B_1633019149_jpg.jpg

TANGERANG SELATAN, KOMPAS — Kepolisian Resor Tangerang Selatan sedang mendalami dugaan perundungan yang terjadi di Binus School Serpong, Tangerang Selatan, Banten. Dugaan ini muncul setelah sebuah akun mengunggah cuitan di X (dulu Twitter).

Cuitan tersebut diunggah pada Minggu (18/2/2024) oleh akun @BosPurwa. Hingga Senin siang, unggahan telah disaksikan setidaknya 1,8 juta kali. Unggahan menyebut bahwa perundungan dilakukan sekelompok siswa senior terhadap anggota baru yang akan bergabung dalam kelompok tersebut. Disebutkan pula bahwa para ”anggota baru” diminta membelikan makanan serta mendapat kekerasan fisik dan verbal.

Editor:
ANTONIUS TOMY TRINUGROHO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000