logo Kompas.id
MetropolitanSebagian Besar Warga Jakarta...
Iklan

Sebagian Besar Warga Jakarta Belum Inisiatif Melindungi Diri dari Polusi

Pemaknaan warga Jakarta mengenai isu polusi udara dan perilaku melindungi diri dari polusi masih rendah.

Oleh
Atiek Ishlahiyah Al Hamasy
· 4 menit baca
Ketua dan peneliti utama Health Collaborative Center (HCC) Ray Wagiu Basrowi memaparkan hasil penelitiannya di Jakarta, Kamis (24/8/2023).
KOMPAS/ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY

Ketua dan peneliti utama Health Collaborative Center (HCC) Ray Wagiu Basrowi memaparkan hasil penelitiannya di Jakarta, Kamis (24/8/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Buruknya kualitas udara belakangan ini ternyata tidak membuat warga Jakarta memiliki perilaku untuk melindungi diri secara mandiri. Hal ini disebabkan mereka belum merasakan dampak buruk dan melihat bukti nyata bahwa polusi udara benar-benar terjadi.

Berdasarkan penelitian yang dilakukan tim peneliti Health Collaborative Center (HCC) terhadap 1.843 responden, pemaknaan warga Jakarta mengenai isu polusi udara dan perilaku melindungi diri dari polusi masih rendah. Perolehan data pada survei ini dilakukan melalui kuesioner self-care behavior dengan cara survei secara daring yang terkontrol.

Editor:
HAMZIRWAN HAMID
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000