logo Kompas.id
MetropolitanKecerdasan Buatan Bantu...
Iklan

Kecerdasan Buatan Bantu Pecahkan Kemacetan Jakarta

Perhitungan durasi lampu lintas melalui kecerdasan buatan diharapkan bisa menurunkan tingkat kemacetan dengan meminimalkan waktu tunggu di persimpangan jalan. Langkah ini membuat upaya rekayasa lalu lintas lebih tepat.

Oleh
Raynard Kristian Bonanio Pardede
· 5 menit baca
Kepadatan lalu lintas di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Jumat (19/5/2023).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Kepadatan lalu lintas di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Jumat (19/5/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Penggunaan teknologi kecerdasan buatan dalam rekayasa lalu lintas diharapkan meminimallkan tingkat kemacetan di Jakarta. Kehadiran hal ini dinilai membuat kerja pengaturan lalu lintas semakin presisi dan tidak menggunakan cara-cara yang manual lagi.

Strategic Partnerships Manager Geo Google Indonesia Galuh Rohmah menerangkan, implementasi kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) dalam rekayasa sistem lalu lintas jalan dapat membantu pemerintah mengurai kemacetan yang sering terjadi di jam-jam sibuk Ibu Kota. Upaya bersama ini dilakukan lewat Project Green Light.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000