logo Kompas.id
MetropolitanMRT Jakarta dan KRL...
Iklan

MRT Jakarta dan KRL Jabodetabek Diserbu Penumpang

Libur lebaran, masyarakat antusias berjalan-jalan dengan memanfaatkan layanan angkutan umum. Pada Lebaran 22 dan 23 April 2023, penumpang MRT Jakarta mencapai 72.464 orang dan 1 juta penumpang naik KRL.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 3 menit baca
Ilustrasi: Penumpang mengantre untuk keluar dan masuk moda raya terpadu MRT di Stasiun Bundaran HI, Jakarta Pusat, Kamis (28/3/2019).
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Ilustrasi: Penumpang mengantre untuk keluar dan masuk moda raya terpadu MRT di Stasiun Bundaran HI, Jakarta Pusat, Kamis (28/3/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Libur Lebaran pada 22-23 April 2023 digunakan masyarakat untuk berwisata. Mereka antusias menggunakan angkutan umum. Dalam dua hari libur itu, misalnya, 72.464 penumpang memanfaatkan layanan MRT untuk bermobilitas.

Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan PT MRT Jakarta (Perseroda) Ahmad Pratomo, Selasa (25/4/2023), menjelaskan, sesuai keputusan pemerintah, libur Lebaran 2023 adalah pada 19-25 April 2023.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000