logo Kompas.id
MetropolitanPenutupan Halte Harmoni Akan...
Iklan

Penutupan Halte Harmoni Akan Menyulitkan Penumpang Berpindah Bus Transjakarta

Pembangunan MRT Jakarta fase 2A mengakibatkan tiga halte Transjakarta akan dipindah, salah satunya Halte Harmoni yang merupakan halte transit. Modifikasi layanan sesuai dengan kebutuhan penumpang dibutuhkan.

Oleh
HIDAYAT SALAM
· 4 menit baca
Salah satu papan informasi terkait penutupan halte bus Transjakarta yang terdampak proyek MRT fase 2 paket kontrak (CP) 202 Harmoni-Mangga Besar di Halte Harmoni, Jakarta Pusat, Senin (27/2/2023). Tiga halte Transjakarta akan direlokasi dan dipindahkan ke halte sementara.
HIDAYAT SALAM

Salah satu papan informasi terkait penutupan halte bus Transjakarta yang terdampak proyek MRT fase 2 paket kontrak (CP) 202 Harmoni-Mangga Besar di Halte Harmoni, Jakarta Pusat, Senin (27/2/2023). Tiga halte Transjakarta akan direlokasi dan dipindahkan ke halte sementara.

JAKARTA, KOMPAS — Pembangunan jalur MRT fase 2A CP 202 Harmoni-Mangga Besar membuat tiga halte Transjakarta ditutup dan dipindah, salah satunya Halte Harmoni yang akan ditutup mulai Jumat (3/3/2023). Penutupan Halte Harmoni dinilai dapat menyulitkan penumpang dengan perubahan rute layanan Transjakarta.

Apalagi, Halte Harmoni merupakan halte sentral dan transit yang melayani naik dan turun penumpang dari sejumlah koridor dan juga pengendapan bus. Karena itu, pengalihan rute layanan diminta lebih disosialisasikan kepada pengguna Transjakarta.

Editor:
HAMZIRWAN HAMID
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000