logo Kompas.id
MetropolitanPesan Cinta, Hormat, dan...
Iklan

Pesan Cinta, Hormat, dan Relasi dari Kaki Ibu

Saat kaki-kaki yang mulai tampak keriput itu masuk ember, anak menyiram dan mengelusnya perlahan, tangis haru ibu pecah. Pelukan hangat ibu menyambut anaknya yang berlutut.

Oleh
AGUIDO ADRI
· 4 menit baca
Suasana saat berlangsungnya kegiatan pencucian kaki ibu yang menjadi bagian rangkaian menjelang perayaan Cap Go Meh di Wihara Dhanagun (Hok Tek Bio), Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/1/2023).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Suasana saat berlangsungnya kegiatan pencucian kaki ibu yang menjadi bagian rangkaian menjelang perayaan Cap Go Meh di Wihara Dhanagun (Hok Tek Bio), Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/1/2023).

Suasana haru nan intim tercipta saat kegiatan membasuh kaki ibu oleh anak-anaknya berlangsung di Wihara Dhanagun atau Kelenteng Hok Tek Bhio, Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/1/2023). Sore itu menjadi terasa hangat padahal hujan masih mengguyur dan langit pun mendung.

Kegiatan itu diikuti warga berbagai latar belakang suku dan agama. Belasan anak-anak bersimpuh lutut di hadapan ibu mereka dan bersiap untuk membasuh kaki.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000