logo Kompas.id
MetropolitanLayanan Integrasi Jaklingko...
Iklan

Layanan Integrasi Jaklingko bagi Warga di Daerah Tetangga DKI

Jaklingko dan Perum PPD menandatangani kerja sama dengan tiga perusahan pengembang, yaitu PT Jaya Real Property Tbk, PT Lippo Karawaci Tbk, dan PT Graha Tunas Selaras, di Jakarta.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
PT Jaklingko dan Perum PPD menandatangani kerja sama penyediaan sistem layanan transportasi terintegrasi dengan tiga perusahan pengembang properti, yaitu PT Jaya Real Property Tbk, PT Lippo Karawaci Tbk, dan PT Graha Tunas Selaras di Jakarta, Jumat (18/2/2022).
Kompas/Erika Kurnia

PT Jaklingko dan Perum PPD menandatangani kerja sama penyediaan sistem layanan transportasi terintegrasi dengan tiga perusahan pengembang properti, yaitu PT Jaya Real Property Tbk, PT Lippo Karawaci Tbk, dan PT Graha Tunas Selaras di Jakarta, Jumat (18/2/2022).

JAKARTA, KOMPAS — PT Jaklingko Indonesia dan Perusahaan Umum Pengangkut Penumpang Djakarta atau Perum PPD bekerja sama dengan pengembang perumahan di luar Jakarta. Kerja sama ini bertujuan untuk mengembangkan layanan angkutan umum dan pembayaran terintegrasi Jaklingko di daerah penyangga Ibu Kota.

Jumat (18/2/2022), PT Jaklingko dan Perum PPD menandatangi kerja sama dengan tiga perusahan pengembang, yaitu PT Jaya Real Property Tbk, PT Lippo Karawaci Tbk, dan PT Graha Tunas Selaras, di Jakarta. Sebagai operator, Perum PPD akan membantu menyediakan bus pengumpan bagi warga di perumahan ke halte atau stasiun angkutan umum.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000