logo Kompas.id
MetropolitanPolri Jamin Kebebasan Beragama...
Iklan

Polri Jamin Kebebasan Beragama Warga

Oleh
DD14
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uasQzZGC7kA1XraFMC6Kp8pIyqI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F08%2F20170828_084148-2656x1494.jpg
Aris Setiawan Yodi

Koordinator Staf Ahli Kepala Polri, Inspektur Jenderal Iza Fadri (tengah), seusai acara pembukaan lokakarya ”Peran Polri dalam Melindungi Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan di Wilayah Hukum Polda Metro Jaya dan Polda Banten” yang diselenggarakan oleh Polri bekerja sama dengan The Indonesian Human Rights Monitor (Imparsial) di Hotel Sahid Jakarta, Senin (28/8).

JAKARTA, KOMPAS — Kepolisian Negara Republik Indonesia menjamin hak setiap warga negara untuk beragama. Pihak kepolisian menjamin tidak ada perbedaan dalam penegakan hukum antara pemeluk agama mayoritas maupun minoritas.

Pesan itu disampaikan dalam acara lokakarya ”Peran Polri dalam Melindungi Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan di Wilayah Hukum Polda Metro Jaya dan Polda Banten” yang diselenggarakan oleh Polri bekerja sama dengan The Indonesian Human Rights Monitor (Imparsial) di Hotel Sahid Jakarta, Senin (28/8). Lokakarya tersebut diikuti oleh sekitar 68 anggota kepolisian, antara lain, Kepala Satuan Bina Masyarakat (Kasatibmas), Kepala Satuan Intel (Kasatintel), Reskrim dari Kepolisian Resor dan Kepolisian Daerah (Polda) Banten dan Polda Metro Jaya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000