logo Kompas.id
KolomPerang Informasi di Tengah...
Iklan

Perang Informasi di Tengah Penderitaan Korban Invasi

Dalam invasi Rusia ke Ukraina, perang informasi antara Rusia, Ukraina, dan Barat memberi dampak tidak kalah merusak dari perang senjata. Media berita independen dan berkualitas menjadi andalan.

Oleh
Ninuk M Pambudy
· 5 menit baca
Dalam foto milik Fox News ini terlihat (dari kiri) juru kamera Pierre Zakrzewski, wartawan AS Trey Yingst, dan wartawan Ukraina Oleksandra Sasha” Kuvshynova meliput perang di Ukraina. Fox News, Selasa (15/3/2022), mengatakan bahwa Zakrzewski dan Kuvshynova tewas di luar Kiev, sementara rekan mereka, Benjamin Hall, terluka saat kendaraan mereka disambar api yang tiba-tiba datang di Horenka, luar Kiev, Ukraina, 14 Maret 2022.
-AFP/FOX NEWS

Dalam foto milik Fox News ini terlihat (dari kiri) juru kamera Pierre Zakrzewski, wartawan AS Trey Yingst, dan wartawan Ukraina Oleksandra Sasha” Kuvshynova meliput perang di Ukraina. Fox News, Selasa (15/3/2022), mengatakan bahwa Zakrzewski dan Kuvshynova tewas di luar Kiev, sementara rekan mereka, Benjamin Hall, terluka saat kendaraan mereka disambar api yang tiba-tiba datang di Horenka, luar Kiev, Ukraina, 14 Maret 2022.

Invasi militer Rusia ke Ukraina mengambil korban jiwa sejumlah wartawan. Empat hari lalu wartawan berkebangsaan Amerika Serikat, Brent Renaud (50), terbunuh oleh tentara Rusia di Irpin, Ukraina. Renaud pernah menjadi wartawan foto untuk The New York Times hingga 2015. Renaud adalah wartawan non-Ukraina pertama yang tewas.

Sebelumnya, wartawan video untuk Fox News Media, Pierre Zakrzewski (55), yang berkebangsaan Irlandia, dan wartawan lepas Oleksandra Kuvshynova (24) terbunuh di luar Kiev ketika kendaraan yang mereka gunakan ditembaki. Renaud dan Zakrzewski adalah wartawan senior yang biasa meliput daerah konflik.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000