logo Kompas.id
InternasionalAS-Iran Tegang Lagi, Iran Sita...
Iklan

AS-Iran Tegang Lagi, Iran Sita Tanker Yunani sebagai Pembalasan pada AS

Iran membalas tindakan AS, yang tahun lalu menyita kapal yang sama, dengan menyita tanker St Nikolas di Selat Hormuz.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 4 menit baca
Tampak dalam foto satelit yang dikeluarkan Planet Labs PBC pada 16 Januari 2022 adalah kapal tanker Suez Rajan (kiri) di Pulau Khargh, Iran. Setelah AS menyita kapal itu pada April 2023, kapal itu berganti nama menjadi St Nikolas, yang disita Angkatan Laut Iran di Teluk Persia, Kamis (11/1/2024).
AP/PLANET LABS PBC

Tampak dalam foto satelit yang dikeluarkan Planet Labs PBC pada 16 Januari 2022 adalah kapal tanker Suez Rajan (kiri) di Pulau Khargh, Iran. Setelah AS menyita kapal itu pada April 2023, kapal itu berganti nama menjadi St Nikolas, yang disita Angkatan Laut Iran di Teluk Persia, Kamis (11/1/2024).

DUBAI, JUMAT — Angkatan Laut Iran menyita kapal tanker berbendera Kepulauan Marshall, St Nikolas, Kamis (11/1/2024), di perairan Oman. Penyitaan ini merupakan pembalasan Iran terhadap Amerika Serikat atas aksi serupa yang dilakukan AS tahun lalu. AS minta kapal St Nikolas dan awak krunya segera dilepaskan.

Kantor berita Iran, IRNA, mengutip keterangan Angkatan Laut Iran, menyiarkan bahwa meskipun dimiliki perusahaan Yunani, kapal St Nikolas merupakan kapal AS. Penyitaan itu sebagai pembalasan kepada AS yang tahun lalu menyita kapał dan minyak milik Iran. ”Penyitaan itu atas perintah pengadilan,” demikian keterangan yang dikutip IRNA.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000