logo Kompas.id
InternasionalMeta Sembunyikan Unggahan Tak ...
Iklan

Meta Sembunyikan Unggahan Tak Pantas untuk Remaja di Facebook dan Instagram

Meta tengah menghadapi tekanan global terkait perlindungan anak. Meta bakal menerapkan kebijakan baru terkait unggahan.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 2 menit baca
Logo Meta terlihat di pameran Vivatech di Paris, Perancis, 14 Juni 2023.
AP PHOTO/THIBAULT CAMUS

Logo Meta terlihat di pameran Vivatech di Paris, Perancis, 14 Juni 2023.

SAN FRANCISCO, RABU — Meta akan menyembunyikan unggahan tidak pantas seperti bunuh diri dan kelainan pola makan pada media sosial seperti Instagram dan Facebook. Upaya itu dilakukan untuk melindungi pengguna media sosial berusia remaja.

Meta yang bermarkas di Menlo Park, California, Amerika Serikat, dalam pernyataan pada Selasa (9/1/2024) menjelaskan, selain tidak merekomendasikan materi unggahan yang tidak sesuai umur bagi remaja, Meta juga akan menyembunyikan materi itu meski dibagikan oleh akun yang diikuti. ”Kami menginginkan para remaja memiliki pengalaman yang aman dan sesuai dengan usia pada aplikasi kami,” jelas Meta.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000