logo Kompas.id
InternasionalDi Mana-mana Suhu Makin...
Iklan

Di Mana-mana Suhu Makin Menyengat, Ketahanan Bekerja di Luar Ruang Hanya 15 Menit

Bekerja di luar ruang—di bawah terik panas matahari—selama 15 menit saja rasanya sudah seperti berkubang di sauna. Jika pekerja tak dilindungi, berbagai penyakit terkait sengatan panas mengintai.

Oleh
LUKI AULIA
· 6 menit baca
Foto yang diambil pada 2 Agustus 2023 ini memperlihatkan seorang pekerja membersihkan sampah di Hong Kong. Pemerintah Hong Kong mengimbau perusahaan dan majikan untuk memberi waktu istirahat lebih panjang bagi para pekerja terkait suhu di wilayah itu yang semakin panas akhir-akhir ini.
AFP/ISAAC LAWRENCE

Foto yang diambil pada 2 Agustus 2023 ini memperlihatkan seorang pekerja membersihkan sampah di Hong Kong. Pemerintah Hong Kong mengimbau perusahaan dan majikan untuk memberi waktu istirahat lebih panjang bagi para pekerja terkait suhu di wilayah itu yang semakin panas akhir-akhir ini.

Wah (63), pekerja pengendalian hama, sekarang hanya bisa bertahan maksimal 15 menit untuk menyemprotkan pestisida di sepanjang trotoar jalan Hong Kong. Sinar terik matahari di kota itu akhir-akhir ini terasa begitu menyengat. Suhu tercatat 32,2 derajat celsius, dengan tingkat kelembaban 87 persen.

Selama bekerja, Wah harus memakai pakaian pelindung, membuat seluruh badannya banjir keringat. ”Seperti berada di dalam sauna,” ujarnya. ”Semakin lama bekerja, semakin terasa seperti hujan di dalam... Kalau bekerja lebih dari setengah jam di bawah panas matahari, pasti badan tidak kuat.”

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI, BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000