logo Kompas.id
InternasionalTumpahan Kentang di Jembatan...
Iklan

Tumpahan Kentang di Jembatan Bikin Kemacetan Panjang

Jalan di atas Jembatan Storebaelt tiba-tiba menjadi licin dan berbahaya untuk dilalui kendaraan bermotor. Ribuan kentang tumpah dari sebuah truk yang mengangkutnya sebagai protes kenaikan pajak angkutan.

Oleh
MAHDI MUHAMMAD
· 1 menit baca
Ilustrasi
SUPRIYANTO

Ilustrasi

Kopenhagen

Rencana kenaikan pajak terhadap pemilik dan pengemudi truk berbahan bakar gas dan solar oleh Pemerintah Denmark berbuntut panjang. Seorang sopir truk menumpahkan muatan kentang yang dibawanya di Jembatan Storebaelt, jembatan utama yang menghubungkan ibu kota Kopenhagen dengan Pulau Fonen di Odense, kota terbesar ketiga di Denmark.

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO, FRANSISCA ROMANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000