logo Kompas.id
InternasionalUMNO Dapat Jatah Tiga Menteri ...
Iklan

UMNO Dapat Jatah Tiga Menteri Strategis dalam Pemerintahan Anwar

Di kabinet Anwar, Barisan Nasional yang dimotori UMNO mendapat posisi strategis; wakil perdana menteri, menteri pertahanan, dan menteri luar negeri.

Oleh
KRIS MADA
· 3 menit baca
Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim memperlihatkan kertas berisi daftar menteri dalam kabinetnya saat mengumumkan susunan kabinet saat konferensi pers di kantor Perdana Menteri di Putrajaya, Malaysia, Jumat (2/12/2022).
AFP/ARIF KARTONO

Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim memperlihatkan kertas berisi daftar menteri dalam kabinetnya saat mengumumkan susunan kabinet saat konferensi pers di kantor Perdana Menteri di Putrajaya, Malaysia, Jumat (2/12/2022).

KUALA LUMPUR, JUMAT — Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim mengumumkan kabinetnya, Jumat (2/12/2022). Ketua Umum Organisasi Nasional Melayu Bersatu (UMNO) sekaligus Ketua Barisan Nasional Ahmad Zahid Hamidi menjadi Wakil Perdana Menteri (PM) sekaligus Menteri Pembangunan Desa.

Selain mengangkat Zahid, Anwar juga menunjuk politisi Gabungan Parti Serawak (GPS), Fadillah Yusof, sebagai Wakil PM. Seperti Anwar dan Zahid, Fadhillah juga merangkap jabatan. Anwar menjadi Menteri Keuangan, sementara Fadhillah Menteri Perkebunan dan Komoditas.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000