logo Kompas.id
InternasionalMekanisme Berbagi Vaksin...
Iklan

Mekanisme Berbagi Vaksin Penting di Tengah Situasi Darurat Pandemi

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dalam keterangan pers saat menerima kedatangan vaksin berbagi dari AS dan Perancis menekankan pentingnya berbagi vaksin Covid-19. Hal ini diperlukan di tengah kesenjangan akses vaksin.

Oleh
Cyprianus Anto Saptowalyono
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gGiWSPwLVGkeJM1tXcCs0pord0g=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2Fpenyampaian-keterangan-terkait-kedatangan-vaksin-covid-19-tahap-66-pada-17-september-2021_1631877393.png
TANGKAPAN LAYAR KANAL YOUTUBE SEKRETARIAT PRESIDEN

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat menyampaikan keterangan terkait dengan kedatangan vaksin melalui mekanisme berbagi vaksin dari Pemerintah Amerika Serikat dan Perancis, Jumat (17/9/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Mekanisme berbagi vaksin (dose-sharing) dinilai penting di tengah kondisi kelangkaan pasokan dan kesenjangan akses vaksin Covid-19. Kondisi ini perlu diatasi, antara lain, dengan menukar antrean dosis antara negara dengan vaksinasi tinggi dan rendah, mempercepat berbagi vaksin, dan transfer teknologi untuk memproduksi vaksin.

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menuturkan hal tersebut saat menyampaikan keterangan terkait dengan kedatangan vaksin Covid-19 tahap 66 di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jumat (17/9/2021). Pada kesempatan itu disampaikan, Indonesia pada Kamis (16/9/2021) dan Jumat menerima vaksin Covid-19 melalui mekanisme dose-sharing dari Pemerintah Amerika Serikat dan Pemerintah Perancis.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000