logo Kompas.id
InternasionalDemi Atasi Covid-19 di India, ...
Iklan

Demi Atasi Covid-19 di India, Pendiri Ethereum Donasikan Koin Shiba Inu Senilai 1 Miliar Dollar AS

Donasi dari Vitalik Buterin sejauh ini disebut-sebut sebagai sumbangan individual terbesar untuk India. Donasi ini terpantau oleh para penggiat kripto dari pergerakan koin dari dompet kriptonya.

Oleh
HARYO DAMARDONO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/74gwjpHYxgsA2a9UhzGukI66vVg=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F7339c98e-8e81-4d45-9956-42795e7771e3_jpg.jpg
AFP/PRAKASH SINGH

Anggota keluarga dan pekerja ambulans yang mengenakan perlengkapan alat pelindung diri (APD) membawa jenazah pasien yang meninggal karena Covid-19 di tempat kremasi di New Delhi, Selasa (27/4/2021).

Untuk membantu penanganan pandemi Covid-19 yang menghantam India, Vitalik Buterin, salah seorang pendiri Ethereum, mendonasikan koin shiba inu senilai sekitar 1 miliar dollar Amerika Serikat atau sekitar Rp 14,3 triliun. Koin itu telah ditransfer ke wallet, dompet India Covid-Crypto Relief Fund pada hari Rabu (12/5/2021).

Usia Vitalik Buterin memang baru 27 tahun, namun dia kini merupakan salah seorang miliuner berkat inovasi kriptonya. Blockchain Ethereum, yang dirintisnya pada tahun 2015, memfasilitasi desentralisasi keuangan dunia. Ethereum kini juga bukan sekadar uang digital karena orang dapat ”mendeposito” atau meminjam uang dalam jaringan tersebut.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000