logo Kompas.id
InternasionalParlemen Tetapkan Pengganti...
Iklan

Parlemen Tetapkan Pengganti Abe Dua Pekan Lagi

Penetapan pengganti Shinzo Abe akan dilakukan setelah pemilik kursi terbanyak di parlemen, Partai Demokrat Liberal (LDP), selesai memilih presiden barunya.

Oleh
kris mada
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xkgUYJxUh0-kDslCOVtWnIJY6so=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FJAPAN-POLITICS_91586850_1598964449.jpg
CHARLY TRIBALLEAU/AFP

Ketua Dewan Penelitian Kebijakan Partai Demokrat Liberal (LDP) yang berkuasa di Jepang dan juga mantan Menlu Jepang, Fumio Kishida, berbicara kepada media setelah mengumumkan pencalonannya untuk kepemimpinan LDP di Tokyo, Selasa, 1 September 2020.

TOKYO, SELASA — Parlemen Jepang menjadwalkan sidang paripurna istimewa pada 17 September 2020. Lewat sidang itu, parlemen Jepang akan memutuskan perdana menteri baru yang menggantikan Shinzo Abe.

Asahi Shimbun melaporkan, penetapan pengganti Abe akan dilakukan setelah pemilik kursi terbanyak di parlemen, Partai Demokrat Liberal (LDP), selesai memilih presiden baru. Sebagai penerap parlementarian, pemimpin partai atau gabungan partai dengan kursi terbanyak di parlemen Jepang bisa menjadi perdana menteri (PM).

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000