logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiIndonesia Tunggu Hasil Kajian ...
Iklan

Indonesia Tunggu Hasil Kajian Badan POM

Vaksin Covid-19 buatan AstraZeneca dinyatakan tidak terkait kejadian pembekuan darah pasca- imunisasi. Indonesia menunda pemberian vaksin itu hingga ada hasil kajian dari Badan POM.

Oleh
Tim Kompas
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/atHvq4yrRKwo8LCfu0bZRz3VqaQ=/1024x725/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2Fb16a1598-3e49-4381-a8b5-60d02201e267_jpg.jpg
AP/FRANK AUGSTEIN

Dokter Anil Mehta memberikan vaksin AstraZeneca kepada seorang tunawisma di penampungan tunawisma YMCA di Romford, London, Inggris, Rabu (3/2/2021). Layanan kesehatan Inggris telah mulai memberikan vaksinasi kepada tunawisma yang rentan tertular Covid-19AP/FRANK AUGSTEIN

GENEVA, SELASA—Organisasi Kesehatan Dunia dan Badan Pengawas Obat Eropa menyatakan vaksin Covid-19 buatan AstraZeneca aman digunakan. Vaksin itu juga dinilai tak terkait kejadian pembekuan darah pada orang yang sudah divaksin di beberapa negara.

”Kami tak ingin orang panik. Kami merekomendasikan negara-negara melanjutkan vaksinasi Covid-19 memakai vaksin AstraZeneca,” kata Kepala Ilmuwan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Soumya Swaminathan di Geneva, Swiss, Senin (15/3/2021).

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000