logo Kompas.id
Ilmiah PopulerKegemukan Lebih Berbahaya pada...
Iklan

Kegemukan Lebih Berbahaya pada Laki-Laki

Kegemukan bisa memicu berbagai penyakit. Meski sama-sama gemuk, perempuan relatif lebih sehat daripada laki-laki. Sejumlah penelitian mencari jawaban atas fenomena itu.

Oleh
ATIKA WALUJANI MOEDJIONO
· 4 menit baca
Kegemukan menjadi salah satu pemicu berbagai penyakit degeneratif. Salah satu upaya untuk menghindari adalah dengan menanamkan budaya berolahraga sejak dini, sebagaimana ditemui di Alun-alun Selatan Yogyakarta, beberapa waktu lalu.
Kompas/Wawan H Prabowo

Kegemukan menjadi salah satu pemicu berbagai penyakit degeneratif. Salah satu upaya untuk menghindari adalah dengan menanamkan budaya berolahraga sejak dini, sebagaimana ditemui di Alun-alun Selatan Yogyakarta, beberapa waktu lalu.

Kehidupan modern dengan berbagai kemudahan mobilitas dan pekerjaan membuat orang kurang gerak. Ditambah pola makan yang cenderung tinggi lemak dan karbohidrat membuat orang menjadi kegemukan.

Kegemukan berlebihan, yang ditandai dengan indeks massa tubuh (BMI) sama atau lebih dari 30, disebut obesitas. BMI adalah berat badan dalam kilogram dibagi kuadrat tinggi badan dalam meter (kg/m2).

Editor:
ADHITYA RAMADHAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000