logo Kompas.id
HumanioraDuduk Lebih dari 11 Jam Sehari...
Iklan

Duduk Lebih dari 11 Jam Sehari Memiliki Risiko Kematian Dini 57 Persen Lebih Tinggi

Tubuh manusia diciptakan untuk bergerak. Duduk terlalu lama meningkatkan risiko kematian.

Oleh
AHMAD ARIF
· 3 menit baca
Suasana ruang kerja bersama di kawasan Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (24/6/2019).
KOMPAS/PRIYOMBODO

Suasana ruang kerja bersama di kawasan Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (24/6/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Tubuh manusia diciptakan untuk bergerak. Oleh karena itu, duduk terus-menerus jelas berdampak buruk bagi kesehatan. Penelitian terbaru menunjukkan, duduk lebih dari 11 jam sehari memiliki risiko kematian dini 57 persen lebih tinggi.

Studi yang ditulis Steve Nguyen dari Universitas California San Diego (UCSD) dan tim di Journal of the American Heart Association edisi Februari 2023 mengungkap dampak buruk duduk terlalu lama bagi kesehatan dan risiko kematian. Ringkasan mengenai studi ini juga dipublikasikan di The Conversation.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000