logo Kompas.id
HumanioraPRT Korban Perdagangan Orang: ...
Iklan

PRT Korban Perdagangan Orang: Saya Mau Pulang Kampung Saja...

Perjuangan pekerja rumah tangga mendapat payung hukum tak kunjung berujung. DPR belum mengesahkan RUU PPRT menjadi UU.

Oleh
SONYA HELLEN SINOMBOR
· 6 menit baca
Peserta unjuk rasa membawa poster aspirasi mereka dalam aksi memperingati Hari Pekerja Rumah Tangga di depan Gedung Parlemen, Jakarta, Rabu (15/2/2023).
KOMPAS/RIZA FATHONI

Peserta unjuk rasa membawa poster aspirasi mereka dalam aksi memperingati Hari Pekerja Rumah Tangga di depan Gedung Parlemen, Jakarta, Rabu (15/2/2023).

Sejumlah perempuan datang jauh-jauh dari kampung, mengadu nasib di kota besar sebagai pekerja rumah tangga, untuk mencari nafkah demi keluarga. Namun, yang terjadi sebaliknya. Mereka justru diperlakukan tidak manusiawi.

Nasib malang, salah satunya, menimpa Isabela Pule (20), perempuan asal Kefamenanu, Timor Tengah Utara (TTS), Nusa Tenggara Timur. Pada Kamis (15/2/2024) lalu, kisah tentang Isabela viral di media sosial setelah temannya menemui secara diam-diam di rumah majikannya untuk memberi makanan.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000