logo Kompas.id
HumanioraSejarah Menunjukkan, El Nino...
Iklan

Sejarah Menunjukkan, El Nino Memicu Kerugian Ekonomi Sangat Besar

Fenomena El Nino yang diproyeksi melanda tahun ini bakal menimbulkan banyak kerugian ekonomi, terutama di negara tropis seperti Indonesia, sebagaimana pernah terjadi sebelumnya.

Oleh
AHMAD ARIF
· 5 menit baca
Petani di Kesesi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, menyiapkan sejumlah ikatan bibit padi seiring memasuki musim tanam kembali, Rabu (10/5/2023). Pada musim tanam kedua ini, para petani dihadapkan pada kondisi cuaca panas ekstrem akibat gelombang El Nino yang diprediksi akan melanda pertengahan hingga akhir tahun 2023.
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Petani di Kesesi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, menyiapkan sejumlah ikatan bibit padi seiring memasuki musim tanam kembali, Rabu (10/5/2023). Pada musim tanam kedua ini, para petani dihadapkan pada kondisi cuaca panas ekstrem akibat gelombang El Nino yang diprediksi akan melanda pertengahan hingga akhir tahun 2023.

JAKARTA, KOMPAS — Fenomena El Nino yang diproyeksi melanda tahun ini bakal menimbulkan banyak kerugian ekonomi. Kerugian tersebut terutama dialami negara-negara tropis seperti Indonesia.

Berdasarkan kajian di tahun-tahun terjadinya fenomena ini pada masa lalu, El Nino selalu memicu perubahan cuaca yang luas, kebakaran hutan dan lahan, kekeringan yang mematikan tanaman, menurunnya populasi ikan, dan peningkatan penyakit tropis.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000