logo Kompas.id
HumanioraBerbagai Museum Hadir di...
Iklan

Berbagai Museum Hadir di Sejumlah Perguruan Tinggi

Sejumlah perguruan tinggi mendirikan museum di dalam kampus. Museum-museum itu tidak sekadar mengenang perjalanan kemajuan tiap perguruan tinggi, tetapi juga inspirasi pengembangan pendidikan tinggi di masa depan.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 5 menit baca
Rektor IPB University Arif Satria meresmikan Museum dan Galeri IPB Future yang menempati gedung yang dulunya bernama Wisma Landhuiss. Museum ini dibangun dengan panduan naskah dari <i>Buku Sejarah IPB University </i>di Bogor, Kamis (12/1/2023). Sejumlah perguruan tinggi di Indonesia, seperti Universitas Gadjah Mada dan Universitas Pendidikan Indonesia, juga memiliki museum di dalam kampus.
DOKUMENTASI HUMAS IPB UNIVERSITY

Rektor IPB University Arif Satria meresmikan Museum dan Galeri IPB Future yang menempati gedung yang dulunya bernama Wisma Landhuiss. Museum ini dibangun dengan panduan naskah dari Buku Sejarah IPB University di Bogor, Kamis (12/1/2023). Sejumlah perguruan tinggi di Indonesia, seperti Universitas Gadjah Mada dan Universitas Pendidikan Indonesia, juga memiliki museum di dalam kampus.

JAKARTA, KOMPAS — Dokumentasi perjuangan perguruan tinggi di Indonesia dihadirkan lewat museum yang ada di sejumlah kampus. Kehadiran museum di kampus sebagai bentuk apresiasi kepada para pendahulu sekaligus menjadi titik untuk merancang masa depan.

Peresmian terbaru museum milik kampus dilakukan Institut Pertanian Bogor (IPB) University di Kampus IPB Dramaga, Bogor, Jawa Barat. Museum dan Galeri IPB Future yang menempati gedung yang dulunya bernama Wisma Landhuiss ini dibangun dengan panduan naskah dari Buku Sejarah IPB University.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000