logo Kompas.id
HumanioraWalter Spies Sosok Pembaru...
Iklan

Walter Spies Sosok Pembaru Sekaligus Pendorong Seni Bali

Hubungan antarmasyarakat berjalan mendahului hubungan antarbangsa. Seniman Walter Spies menjadi tokoh penting dalam perkembangan seni Bali modern melalui Pita Maha di Ubud, Gianyar, Bali.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 4 menit baca
Lembaga Persahabatan Jerman dan Indonesia serta Yayasan Cahaya Perempuan dan Budaya Indonesia, Jumat (18/11/2022), menggelar seminar bertemakan "Budaya dalam Dialog" dengan judul "Walter Spies Mengetuk, Bali Membuka Pintu, Melangkah dalam Dialog Indonesia-Jerman", dalam rangka memperingati 70 tahun hubungan diplomatik antara Jerman dan Indonesia.
ISTIMEWA/DIG

Lembaga Persahabatan Jerman dan Indonesia serta Yayasan Cahaya Perempuan dan Budaya Indonesia, Jumat (18/11/2022), menggelar seminar bertemakan "Budaya dalam Dialog" dengan judul "Walter Spies Mengetuk, Bali Membuka Pintu, Melangkah dalam Dialog Indonesia-Jerman", dalam rangka memperingati 70 tahun hubungan diplomatik antara Jerman dan Indonesia.

DENPASAR, KOMPAS – Walter Spies menjadi seniman Jerman yang berpengaruh besar dalam perkembangan seni dan pariwisata Bali. Walter Spies menjadi tokoh pembaru dalam dunia seni rupa Bali dan juga turut mendorong perkembangan pariwisata Bali.

Jejak dan pengaruh Walter Spies tersebut diulas dalam seminar bertemakan ”Budaya dalam Dialog” dengan topik ”Walter Spies Mengetuk, Bali Membuka Pintu, Melangkah dalam Dialog Indonesia-Jerman”, yang diikuti secara daring dari Museum Seni Agung Rai (Arma) Ubud, Gianyar, Jumat (18/11/2022).

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000