logo Kompas.id
HumanioraMakam Kuno Era Inca Ditemukan ...
Iklan

Makam Kuno Era Inca Ditemukan di Ibu Kota Peru

Peneliti menemukan makam kuno berusia 500 tahun dari era Inca di Lima, Peru. Sementara itu, penemuan kompleks kuil dari era Romawi kuno ditemukan di Belanda.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 3 menit baca
Warga membantu peneliti dari Pusat Penelitian Arkeologi Nasional melakukan ekskavasi untuk menelaah barang yang diduga tungku pemanas besi mentah bernilai sejarah di Kelurahan Maridan, Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (27/5/2021). Hasil penelitian ini akan diberikan kepada pemerintah sebagai bahan pertimbangan pembangunan ibu kota negara baru di Kalimantan Timur.
SUCIPTO

Warga membantu peneliti dari Pusat Penelitian Arkeologi Nasional melakukan ekskavasi untuk menelaah barang yang diduga tungku pemanas besi mentah bernilai sejarah di Kelurahan Maridan, Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (27/5/2021). Hasil penelitian ini akan diberikan kepada pemerintah sebagai bahan pertimbangan pembangunan ibu kota negara baru di Kalimantan Timur.

LIMA, KAMIS — Peneliti menemukan makam kuno berusia 500 tahun dari era Inca di bawah rumah warga di Lima, Peru. Peneliti memperkirakan bahwa makam tersebut untuk bangsawan yang hidup di sana sebelum era Inca.

Arkeolog yang memimpin penggalian, Julio Abanto, Rabu (22/6/2022), mengatakan, makam tersebut berisi mayat yang dibungkus dengan kain. Peneliti juga menemukan sejumlah keramik dan ornamen di makam.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000