logo Kompas.id
HiburanEkspresi Cinta Tanpa Syarat
Iklan

Ekspresi Cinta Tanpa Syarat

Terkait Hari Valentine, para seniman mencoba menggambarkan narasi cinta tanpa syarat.

Oleh
IGNATIUS NAWA TUNGGAL
· 6 menit baca
Perupa muda Camilla Astari dengan lukisan yang mengeksplorasi awan dan bulan sabit, Jumat (16/2/2024). Karya Camila ini ditampilkan di pameran Unconditional Love atau Cinta Tanpa Syarat di ruang seni Creativite Indonesia, Neha Hub, Cilandak, Jakarta Selatan.
KOMPAS/IGNATIUS NAWA TUNGGAL

Perupa muda Camilla Astari dengan lukisan yang mengeksplorasi awan dan bulan sabit, Jumat (16/2/2024). Karya Camila ini ditampilkan di pameran Unconditional Love atau Cinta Tanpa Syarat di ruang seni Creativite Indonesia, Neha Hub, Cilandak, Jakarta Selatan.

Sejumlah 23 anak muda berkumpul dengan pilihan jalan hidup menjadi seniman, fotografer, penulis, dan desainer. Terkait Hari Valentine, mereka mengekspresikan cinta tanpa syarat dan menuangkannya ke dalam karya seni rupa yang menggetarkan.

Ada yang mengemas seni instalasi 10 lukisan dengan media campuran di atas kertas membentuk mandala atau melingkar tanpa ujung. Seni instalasi karya Yunara (Wina & Yusha) itu diberi judul ”Float (Inf)”. Mereka sepasang kekasih yang mencoba memaknai bahwa cinta tanpa syarat adalah cinta yang tanpa awal dan akhir, seperti mandala.

Editor:
MOHAMMAD HILMI FAIQ
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000