logo Kompas.id
HiburanPenulis Menjawab Tantangan
Iklan

Penulis Menjawab Tantangan

Situasi rawan yang dipercepat oleh pandemi Covid-19 ini membuat banyak penulis berada di tubir jurang. Bahkan, ada di antaranya yang tidak sanggup menghidupi diri sendiri.

Oleh
Nawa Tunggal
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HkVyBEqJJjG4qXF1PyMq0J1cGlo=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2F20210917NAW03_1631961265.jpg
ARSIP FESTIVAL BANTU TEMAN

Diskusi panel dan pertunjukan seni dihadirkan secara virtual di Festival Bantu Teman yang berlangsung 14-18 September 2021. Sekitar 70 pekerja buku, musisi, pegiat literasi, seniman, dan pekerja film hadir sebagai narasumber diskusi panel dan pertunjukan pada pukul 15.00 hingga 22.00. Kegiatan yang diprakarsai para penulis ini untuk menggalang donasi kepedulian terhadap korban Covid-19, sekaligus membincangkan kelangsungan ekosistem penulis.

Ekosistem kepenulisan di Indonesia sedang terancam. Situasi rawan yang dipercepat oleh pandemi Covid-19 ini membuat banyak penulis berada di tubir jurang. Bahkan, ada di antaranya yang tidak sanggup menghidupi diri sendiri. Festival Bantu Teman, salah satunya, digagas untuk meminimalisasi kerawanan itu.

Sejumlah penulis muda bahu-membahu menggalang donasi, berbagi pengetahuan, dan menyalurkannya kepada para penulis yang sedang membutuhkan bantuan. Mereka mengerjakan segala sesuatu dengan gotong royong dan penuh sukacita demi menjawab seluruh tantangan di depan mata.

Editor:
budisuwarna
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000