logo Kompas.id
EkonomiEkonomi Hari Ini: Tenaga Kerja...
Iklan

Ekonomi Hari Ini: Tenaga Kerja hingga Transisi Energi Pemerintah Baru

Agenda ekonomi, Selasa (19/12/2023) ini, akan diwarnai isu tenaga kerja dan transisi energi pemerintah baru tahun depan.

Oleh
AUFRIDA WISMI WARASTRI
· 2 menit baca
Para pekerja informal di sebuah proyek jaringan fiber optik di kawasan Lebak Bulus, Jakarta, Selasa (7/11/2023). Berdasarkan data Badan Pusat Statistik, hingga Agustus 2023, mayoritas tenaga kerja Indonesia bekerja di sektor informal, yakni sebanyak 59,11 persen. Sementara, sisanya sebanyak 40,89 persen pekerja bekerja di sektor formal.
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Para pekerja informal di sebuah proyek jaringan fiber optik di kawasan Lebak Bulus, Jakarta, Selasa (7/11/2023). Berdasarkan data Badan Pusat Statistik, hingga Agustus 2023, mayoritas tenaga kerja Indonesia bekerja di sektor informal, yakni sebanyak 59,11 persen. Sementara, sisanya sebanyak 40,89 persen pekerja bekerja di sektor formal.

Agenda ekonomi, Selasa (19/12/2023) ini, akan diwarnai isu tenaga kerja dan transisi energi pemerintah baru tahun depan.

Sepanjang tahun 2023, berapa banyak pengaduan industrial yang diterima dan ditangani oleh Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI)? Dikutip dari situs YLBHI, sepanjang tahun 2022, YLBHI dan 18 lembaga bantuan hukum menerima 270 pengaduan dari 2.584 pencari keadilan. Mereka juga melakukan pendampingan terhadap 62 kasus yang tersebar di 18 wilayah.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000