logo Kompas.id
EkonomiEmiten Sawit Lebih Dihargai...
Iklan

Emiten Sawit Lebih Dihargai jika Berpartisipasi di Bursa CPO

Bursa CPO akan memberikan alternatif bagi perusahaan produsen CPO yang sebelumnya bertransaksi mengacu pada bursa berjangka luar negeri seperti Bursa CPO Malaysia, MDEX.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
Petani kelapa sawit di Padang, Sumatera Barat, Kamis (30/6/2022), memperlihatkan sejumlah tandan buah segar kelapa sawit yang kini harganya masih anjlok setelah pelarangan ekspor CPO.
STEFANUS OSA TRIYATNA

Petani kelapa sawit di Padang, Sumatera Barat, Kamis (30/6/2022), memperlihatkan sejumlah tandan buah segar kelapa sawit yang kini harganya masih anjlok setelah pelarangan ekspor CPO.

JAKARTA, KOMPAS — Indonesia resmi memiliki Bursa Penyelenggara Pasar Fisik Minyak Sawit Mentah atau Bursa CPO, Jumat (13/10/2023). Meski media perdagangan minyak sawit mentah ekspor ini tidak diwajibkan bagi pengusaha, keikutsertaan itu dinilai akan lebih diapresiasi investor pasar modal di masa mendatang.

Peluncuran Bursa CPO dilakukan oleh Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan dan penyelenggara Bursa Komoditas dan Derivatif Indonesia (ICDX) di bawah pengawasan Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti). Bursa akan mulai efektif beroperasi pada 23 Oktober 2023.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000