logo Kompas.id
EkonomiSimpanan Valas di Perbankan...
Iklan

Simpanan Valas di Perbankan Terus Meningkat

Tren kenaikan suku bunga deposito valuta asing telah mendorong peningkatan simpanan valas di perbankan. Masyarakat yang memegang valas terdorong untuk menyimpan dananya di sistem perbankan.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
· 2 menit baca
Tumpukan uang rupiah terlihat di meja kasir di tempat penukaran valuta asing di Valuta Inti Prima di Cikini, Jakarta Pusat, Selasa (3/1/2023).
KOMPAS/PRIYOMBODO

Tumpukan uang rupiah terlihat di meja kasir di tempat penukaran valuta asing di Valuta Inti Prima di Cikini, Jakarta Pusat, Selasa (3/1/2023).

JAKARTA, KOMPAS - Tren kenaikan suku bunga deposito valuta asing telah mendorong peningkatan simpanan valas di perbankan. Masyarakat yang memegang valas terdorong untuk menyimpan dananya di sistem perbankan.

Berdasarkan data Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), rata-rata suku bunga pasar (SBP) deposito valas selama periode 20 Desember - 16 Januari 2023 terpantau naik sebesar 11 basis poin menjadi 1,48 persen. Tren kenaikan SBP deposito valas sudah terjadi sejak Agustus 2022 dari kisaran 0,5 persen menjadi 1,48 persen pada Januari 2023.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000