logo Kompas.id
EkonomiBisnis Perhotelan Kembali...
Iklan

Bisnis Perhotelan Kembali Menggeliat

Bisnis perhotelan mulai menggeliat seiring meningkatnya mobilitas masyarakat. Muncul tren, pertumbuhan hotel berbintang lebih gencar ketimbang hotel budget.

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/i_2iH5JR-JlR2PjGpmCknAgQEYE=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2Fa9ab41c6-44f7-4586-893a-5c020c469802_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Seekor kerbau mencari makan di sekitar hotel mewah yang sedang dibangun di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika di Kuta, Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, saat senja, Sabtu (16/10/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Bisnis perhotelan mulai menggeliat kembali. Beberapa hotel baru selesai dibangun dan mulai beroperasi. Proyek hotel berbintang diproyeksikan tumbuh lebih cepat dibandingkan hotel budget.

Ketua Umum Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Hariyadi Sukamdani mengatakan, bisnis perhotelan mulai menggeliat sejalan dengan pelonggaran pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) dan meningkatnya mobilitas masyarakat. Meski mulai menggeliat, tingkat okupansi hotel diprediksi masih belum akan pulih seperti tahun 2019 atau sebelum pandemi.

Editor:
Nur Hidayati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000