logo Kompas.id
EkonomiAntarwilayah Jadi Masalah
Iklan

Antarwilayah Jadi Masalah

Oleh
FX LAKSANA AS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/G4XQv3Xe17PlTOxEiS0Un7U1yA8=/1024x1383/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2Fkompas_tark_20831085_58_0.jpeg
Kompas

Bambang PS BrodjonegoroMenteri Perencanaan Pembangunan NasionalKompas/Iwan Setiyawan (SET)07-11-2014

JAKARTA, KOMPAS--Ketimpangan antarwilayah masih menjadi permasalahan strutural dalam perekonomian nasional. Otonomi daerah ditujukan antara lain untuk mengurai masalah tersebut. Namun, setelah berlangsung 18 tahun, implementasi sistem ini terbukti belum efektif.

”Ketimpangan antarwilayah sebelum dan sesudah desentralisasi tidak bergeser. Bahkan, yang terjadi sedikit lebih lebar,” kata Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang PS Brodjonegoro saat berkunjung ke Kompas, Jumat (29/6/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000