logo Kompas.id
Bebas AksesJangan Lengah Sekalipun Sudah ...
Iklan

Jangan Lengah Sekalipun Sudah Divaksinasi

Vaksinasi tidak membuat seseorang bebas dari penularan Covid-19. Protokol kesehatan wajib dijalankan karena teta[ ada risiko tertular dan menularkan penyakit yang menjadi pandemi ini.

Oleh
Ahmad Arif
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/836L_cX2CaHOJP4aUl_OGXr8kX0=/1024x541/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2Fe3e84860-6bff-4134-b5fd-7af86aa675ee_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Warga tidak memakai masker saat beraktivitas di luar rumah di kawasan Kebon Baru, Jakarta Selatan, Rabu (28/4/2021). Kendurnya disiplin warga untuk menerapkan protokol kesehatan dalam aktivitas sehari-hari untuk mencegah penularan Covid-19 menjadi salah satu faktor yang menyebabkan meningkatnya kasus baru penularan Covid-19 termasuk di lingkungan perkantoran.

JAKARTA, KOMPAS - Semakin banyak kasus yang ditemukan orang yang tetap positif Covid-19 sekalipun sudah divaksinasi. Masyarakat diharapkan tidak mengendurkan protokol kesehatan dan menjaga imunitas dengan perilaku hidup sehat.

Gatot Soegiarto, pengajar dari Divisi Alergi dan Imunologi Klinis, Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga, dalam diskusi daring tentang pentingnya menjaga imunitas tubuh, Rabu (28/4/2021) mengatakan, sampai saat ini belum ada bukti obat-obatan yang terbukti efektif mengatasi Covod-19. "Pencegahan menjadi penting, melalui protokol 5 M (mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak, menghindari kerumunan, dan mengurangi mobilitas) dan vaksinasi," kata dia.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000