logo Kompas.id
Arsip KompasSejuta Pekerja Di-PHK (Arsip...
Iklan

Sejuta Pekerja Di-PHK (Arsip Kompas)

Data Departemen Tenaga Kerja pada 1997 menunjukkan satu juta orang mengalami PHK akibat krisis moneter. Pengangguran terselubung diyakini jumlahnya mencapai 37-40 juta orang atau hampir setengah angkatan kerja saat itu.

Oleh
SIMON P SARAGIH S
· 6 menit baca
Data Departemen Tenaga Kerja pada 1997 menunjukkan satu juta orang mengalami PHK akibat krisis moneter. Pengangguran terselubung, diyakini, jumlahnya mencapai 37-40 juta orang atau hampir setengah dari angkatan kerja Indonesia pada saat itu.
ARSIP KOMPAS

Data Departemen Tenaga Kerja pada 1997 menunjukkan satu juta orang mengalami PHK akibat krisis moneter. Pengangguran terselubung, diyakini, jumlahnya mencapai 37-40 juta orang atau hampir setengah dari angkatan kerja Indonesia pada saat itu.

*Artikel berikut ini pernah terbit di Harian Kompas edisi 30 Desember 1997. Kami terbitkan kembali dalam rubrik Arsip Kompas.id untuk mendampingi perilisan Narasi Fakta Terkurasi, aset NFT perdana Harian Kompas.

JAKARTA, KOMPAS -- Sejumlah sektor ekonomi mengalami masa teramat berat akibat krisis moneter. Terdapat indikasi menjadi krisis ekonomi seperti di sektor properti, konstruksi, perbankan. Pemutusan hubungan kerja (PHK) pun mulai terjadi dengan angka yang cukup signifikan. Data yang bersumber dari Depnaker menyebutkan kemungkinan terjadinya PHK terhadap satu juta orang hingga akhir tahun 1997 ini. Hembusan optimisme akan mencuat setelah Maret 1998, dengan asumsi adanya pemulihan kepercayaan para investor.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000