Pemerintah telah mengeluarkan "Pedoman Perubahan Perilaku Protokol Kesehatan 3M" dalam 77 bahasa daerah dan akan terus ditambah. Hal ini diharapkan memudahkan masyarakat memahami protokol kesehatan.