Pemerintah perlu membuka ruang bagi kepesertaan baru di jaminan sosial ketenagakerjaan yang bukan masuk kategori pekerja, seperti olahragawan, mahasiswa, dan kelompok lain yang seharusnya dijamin oleh jamsostek.
Unjuk rasa menuntut pengusutan kasus korupsi pengelolaan dana BPJS.
Asosiasi Pengusaha Indonesia mulai buka suara tentang penyidikan kejaksaan terhadap BPJS Ketenagakerjaan. Apindo meyakini adanya penurunan pada BPJS Ketenagakerjaan karena nilai investasi.
Manajemen BPJS Ketenagakerjaan atau saat ini disebut BPJAMSOSTEK menghormati penyidikan kejaksaan, dan berjanji akan bersikap transparan selama proses penyidikan.
Presiden menyampaikan bahwa vaksin bagi masyarakat Indonesia adalah gratis. Pemerintah meminta BPJS Ketenagakerjaan menyiapkan data pekerja untuk keperluan vaksinasi.
Direksi BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan ke depan harus serius membangun komunikasi yang intens dan berkualitas dengan kepolisian, pemda, kementerian dan lembaga lain untuk meningkatkan kepesertaan BPJS.
Jaminan sosial merupakan salah satu bentuk perlindungan bagi pekerja. Akses terhadap jaminan sosial adalah hak pekerja, termasuk pekerja di unit usaha mikro, kecil, dan menengah.
Semua pihak menginginkan JKP menjadi solusi atas tantangan ketenagakerjaan. Para pihak terkait bertanggung jawab agar instrumen baru JKP ini bisa memperkuat sistem jaminan sosial yang telah ada melewati masa-masa sulit.
Pekerja Ambulans Gawat Darurat Jakarta berunjuk rasa meminta aturan perjanjian kerja bersama dipertahankan demi melindungi para pekerja.
Sejumlah guru non-aparatur sipil negara menganggap berhak mendapatkan bantuan subsidi gaji atau upah dari pemerintah. Jenis bantuan itu dinilai mampu meringankan beban pengeluaran mereka selama pandemi Covid-19.