Pemerintah perlu memperkuat ekosistem pembelajaran daring. Kolaborasi dengan swasta perlu dilakukan untuk menyediakan infrastruktur teknologi dan platform pembelajaran yang murah serta mudah diakses.
Bantuan kuota internet mendapat apresiasi positif dari masyarakat dan diharapkan berlanjut hingga tahun depan. Namun, evaluasi perlu dilakukan agar bantuan ini sesuai kebutuhan peserta didik dan pendidik.
Kehadiran figur muda di kabinet Presiden-Wakil Presiden terpilih, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, penting untuk regenerasi. Kehadiran figur muda juga diyakini akan menciptakan inovasi-inovasi di pemerintahan.