logo Kompas.id
UtamaRakernas PDI-P Rekomendasikan ...
Iklan

Rakernas PDI-P Rekomendasikan Sistem Pemilu Proporsional Tertutup

Sistem pemilu kembali menjadi isu penting. Rapat Kerja Nasional Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan merekomendasikan sistem pemilu proporsional tertutup sebagai satu dari sembilan butir rekomendasi yang dihasilkan.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UPaibUy5XvU6g55618faqvJdnJQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F20190628_ENGLISH-TAJUK_A_web_1561727556.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Deretan bendera partai politik peserta pemilu serentak 2019 menghiasi jalan layang di kawasan Senayan, Jakarta, Minggu (7/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Rapat Kerja Nasional Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan berakhir Minggu (12/1/2020). Rakernas menghasilkan sembilan poin rekomendasi eksternal. Salah satu poin rekomendasi yang dihasilkan adalah mengembalikan sistem pemilihan umum dari sistem proporsional terbuka ke sistem proporsional tertutup.

Poin rekomendasi itu tercantum sebagai poin rekomendasi kelima dari sembilan poin rekomendasi. Fraksi PDI-P di DPR diinstruksikan untuk memperjuangkan perubahan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu).

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000