logo Kompas.id
UtamaPedagang Kaki Lima Pasar Senen...
Iklan

Pedagang Kaki Lima Pasar Senen Tolak Relokasi

Sebagian besar pedagang kaki lima yang berjualan di luar kawasan Pasar Senen, Jakarta Pusat, menolak dipindah ke Pasar Kenari. Alasannya, para pedagang khawatir kehilangan pelanggan jika pindah tempat usaha.

Oleh
Aditya Diveranta
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LcXzUje2yxAuLJMtmoUfeoGwIRc=/1024x575/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F7851f53d-630c-4f48-a4f7-e6b9d19d6536_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Pejalan kaki berjalan di badan jalan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, yang dipenuhi pedagang pakaian, Senin (2/9/2019). Para pedagang yang dominan menjual pakaian bekas ini juga memajang barang dagangan mereka di trotoar. Di antara para pedagang pakaian bekas itu ada yang pernah berjualan di kios-kios dalam Blok III yang terbakar pada 25 April 2014.

JAKARTA, KOMPAS — Sebagian besar pedagang kaki lima yang berjualan di luar kawasan Pasar Senen, Jakarta Pusat, Rabu (27/11/2019), menolak dipindah ke Pasar Kenari pada Desember mendatang. Alasannya, para pedagang khawatir kehilangan pelanggan jika pindah tempat usaha.

Sekumpulan pedagang yang tergabung dalam Asosiasi Pedagang Jakarta Raya (APJR) menyatakan belum sepakat dengan Pemerintah Kota Jakarta Pusat terkait rencana relokasi dari Pasar Senen ke Pasar Kenari. Jarak antara Pasar Senen dan Pasar Kenari sekitar 4,2 kilometer.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000