logo Kompas.id
UtamaBersiaga Mencegah Banjir
Iklan

Bersiaga Mencegah Banjir

Pemerintah telah berupaya menangani banjir Jakarta, tetapi memang tidak mudah menangani masalah yang membelit sejak lama itu. Persepsi warga pun terbelah menyikapi kinerja pemerintah.

Oleh
Antonius Purwanto/Litbang <em>Kompas</em>
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PelN34BfJb1MoJkptdEoL5pD57c=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F389070f4-618d-4d2b-acf3-57f9bbebf422_jpg.jpg
KOMPAS/AGUIDO ADRI

Empat alat berat mengeruk sedimen tanah di Kali Sunter untuk membuat saluran pembuangan air dari perumahan warga agar tidak terjadi banjir lagi di RW 012, Kelurahan Cipinang Melayu, Jakarta Timur, Selasa (5/11/2019).

Pemerintah telah berupaya menangani banjir Jakarta, tetapi memang tidak mudah menangani masalah yang sudah terjadi sejak masa pemerintahan kolonial Belanda tersebut. Persepsi warga pun terbelah menyikapi kinerja pemerintah tersebut.

Hal tersebut menjadi kesimpulan survei jajak pendapat Kompas awal November lalu. Sekitar 49 persen responden mengapresiasi usaha yang telah dilakukan pemerintah selama ini. Namun, di sisi lain, tidak sedikit pula warga yang menganggap upaya penanganan banjir tersebut belumlah maksimal.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000